Selasa, 10 Februari 2015

Berfikir Positif itu Penting

Pernah bukan kamu merasakan sinis nya tatapan seseorang, kejamnya prasangka seseorang, dan tajamnya lidah mereka , haha. Itu semua nothing guys ,yang kamu butuh kan hanya berfikir positif, mereka bukannya jahat tapi mereka belum mengerti kamu, dan kamu jangan pernah berharap mereka mengerti, semakin kamu berharap seperti itu semakin dalam rasa sakit yang kamu rasakan.
Saat dirimu melakukan sesuatu mereka menatap mu dengan sebelahmata , mereka menyangka kamu pasti tidak bisa, lidah mereka bakal mencaci mu di depan atau di belakang dirimu. untuk penulis melihat manusia seperti ini layaknya sinetron, lucu bukan hahaha, itu karena kamu bisa melihat di sudut pandang positif.
Jika kamu bisa berfikir positif terus menerus,pada dasarnya mereka hanya memberi kamu semangat dan percepatan dalam dirimu untuk melakukan apa yang sedang kamu lakukan. They said " You Can't" but sebenarnya "You Can" , They Said "You Lose" but... sebenarnya "You Win" , kenapa bisa seperti itu? saat mereka mencaci mu sadarlah mereka tidak berbuat apa-apa selain memeberi kamu semangatdengan cacian mereka , namun kamu!!! sedang merangkai mimpi-mimpi mu yang sudah di pastikan kamu sudah jauh melangkah di depan mereka.


Mulai sekarang lakukanlah apa yang harus kamu lakukan tanpa memikirkan apa yang mereka kataka.

"THE GREATEST PLEASURE IN LIFE IS DOING 
WHAT PEOPLE
SAY YOU CANNOT DO"



0 komentar:

Posting Komentar